RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TEMATIK
Oleh:
RIANI ANDRE FEBRI SAFITRI
NIM: 826043496
POKJAR KABAT - BANYUWANGI
UPBJJ – JEMBER
2016.2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TEMATIK
Sekolah :
SD Negeri 3 Kabat
Kelas/semester : II/
Ganjil
Tema :
Tempat Umum
Mata Pelajaran : IPS,
PKn dan Bahasa Indonesia
Alokasi waktu : 1
x 35 menit
A.
Standar Kompetensi
IPS
Memahami
peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis
PKn
Membiasakan
hidup bergotong-royong
Bahasa Indonesia
Memahami teks pendek dan puisi anak yang
dilisankan.
B. Kompetensi
Dasar
IPS
Memahami
peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis
PKn
Melaksanakan hidup rukun saling
berbagi dan tolong menolong di rumah dan
di sekolah
Bahasa Indonesia
Menyebutkan
kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek
C. Indikator
-
Menceritakan pengalaman penting yang menyenangkan di sekolah
-
Menyebutkan
contoh hidup rukun dan tolong-menolong di sekolah
-
Menjawab pertanyaan tentang isi teks pendek yang
dibacakan guru
D. Tujuan
Pembelajaran
-
Siswa dapat menceritakan pengalaman penting
yang menyenangkan di sekolah
-
Siswa
dapat menyebutkan contoh hidup rukun dan tolong-menolong di sekolah
-
Siswa dapat menjawab pertanyaan tentang isi
teks pendek yang dibacakan guru
Karakter siswa yang diharapkan: peduli sosial, toleransi dan komunikatif
E. Materi Standar
-
Peristiwa menyenangkan di sekolah
-
Hidup rukun dan gotong-royong di sekolah
-
Teks pendek
F. Metode
Pembelajaran
Ceramah,
tanya jawab, dan pemberian tugas
G. Langkah-langkah
Pembelajaran
Ø Kegiatan Awal (5 menit)
Apersepsi dan motivasi:
-
Guru mengecek kesiapan siswa
-
Siswa mengamati gambar
-
Guru mengajukan pertanyaan
1. Apakah nama kegiatan gambar tersebut?
2. Apakah kegiatan tersebut termasuk gotong royong?
-
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Siswa melakukan tepuk semangat
Ø Kegiatan Inti (20 menit)
-
Guru meminta siswa menceritakan pengalaman yang
menyenangkan di sekolah berdasarkan pengalaman pribadinya (E)
-
Guru menceritakan sebuah cerita bertema
gotong-royong di sekolah (E)
-
Siswa mengidentifikasi peristiwa yang
menyenangkan berdasarkan cerita yang telah dibacakan oleh guru (E)
-
Guru memfasilitasi siswa dengan pemberian
tugas kelompok(E)
-
Siswa mengkomunikasikan hasil diskusi
kelompok (E)
-
Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang
belum diketahui siswa (K)
- Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan
pemahaman serta
memberikan penguatan (K)
Ø Kegiatan Penutup (10 menit)
-
Guru memberikan tes akhir
-
Guru bersama siswa membuat kesimpulan
pembelajaran
3. Alat/Bahan/Sumber
Belajar
Alat
dan bahan
- Gambar kegiatan gotong-royong
- Teks cerita pendek
Sumber
belajar
-
Buku Tematik SD kelas II yang relevan
4.
Penilaian
Prosedur
:
1.
Tes
awal : ada
(terlampir)
2.
Tes
dalam proses : ada
(terlampir)
3.
Tes
akhir : ada (terlampir)
Jenis Tes:
1.
Tes awal : lisan
2.
Tes
dalam proses : tulis
3.
Tes
akhir : tulis
Alat Tes:
1.
Tes awal : ada
2.
Tes
dalam proses : ada
3.
Tes
akhir : ada
Tes
Awal :
1. Apakah nama kegiatan gambar tersebut?
2. Apakah kegiatan tersebut termasuk gotong royong?
Tes
dalam Proses:
LEMBAR KERJA KELOMPOK
Tema :
Tempat Umum
Kelas/Semester : II/ Ganjil
Hari/tanggal :
Nama Kelompok :
Petunjuk :
1. Tuliskan pengalaman menyenangkan yang pernah kamu alami
di sekolah!
2. Diskusikan jawabanmu bersama kelompokmu!
Jawaban:
1. ……………………………………………………………………………………………………
2.
……………………………………………………………………………………………………
3. ……………………………………………………………………………………………………
Tes
Akhir:
Soal cerita dibacakan oleh guru
Lima Ratus Rupiah
Hari ini adalah hari Senin, seperti
biasanya di sekolah Joko diadakan upacara bendera. Semua murid di sekolah
mengikuti upacara dengan sungguh-sungguh. Kepala sekolah menyampaikan pesan
bahwa kita harus hidup rukun dan saling tolong-menolong. Setelah upacara
bendera siswa berbaris dan menyumbangkan lima ratus rupiah uang saku mereka.
Uang yang terkumpul digunakan untuk membeli peralatan sekolah seperti tas,
buku, sepatu, dan pensil. Kemudian peralatan sekolah itu di bagikan untuk
teman-teman Joko yang membutuhkan. Joko merasa senang karena lima ratus
rupiahnya dapat menolong temannya yang membutuhkan.
Pertanyaan:
1.
Berapa rupiah uang yang
disumbangkan oleh Joko?
2. Uang sumbangan yang terkumpul digunakan
untuk membeli apa?
3.
Apa perasaan Joko setelah
dapat menolong temannya?
Kunci
Jawaban:
Tes
Awal:
1. Kerja bakti.
2.
Gambar tersebut menunjukkan kegiatan
gotong-royong di sekolah.
Tes
dalam Proses:
1. Bermain bersama teman
2.
Membantu teman yang kesusahan
3.
Mendapatkan peringkat kelas.
Pedoman
Penilaian dalam Tes Proses
LEMBAR
PENILAIAN SIKAP
Nama
Kelompok : ……………………
Nama Siswa
|
Aspek yang Diamati
|
|||
Keberanian dalam Mengemukaan Pendapat
|
Kemampuan Berbahasa Lisan dan Berkomunikasi
|
Kerja Sama Kelompok
|
||
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Keterangan:
3
= sangat mampu
2
= mampu
1
= kurang mampu
Tes
Akhir:
1. Lima ratus rupiah
2.
Peralatan sekolah
3.
Senang
Pedoman
Penilaian Tes Akhir
Jawaban
benar nilai 3
Nilai = Nilai yang diperoleh x
100
Skor maksimal
Kabat,
…………….......
Mahasiswa
RIANI ANDRE FEBRI SAFITRI
NIM.
826043496
|
Mengetahui,
Supervisor
…………………………….
NIP.
……………………………
|
JARING – JARING TEMATIK
PKn
KD:
Melaksanakan hidup rukun saling berbagi
dan tolong menolong di rumah dan di sekolah
Indikator: Menyebutkan
contoh hidup rukun dan tolong-menolong di rumah dan sekolah
|
Bahasa Indonesia
KD:
Menyebutkan
kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek
Indikator:
Menjawab pertanyaan tentang isi teks pendek yang dibacakan guru
|
IPS
KD:
Memahami
peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis
Indikator:
Menceritakan pengalaman penting
yang menyenangkan di sekolah
|
Komentar
Posting Komentar